LPG 3 kilogram di Kota Menggala mengalami kelangkaan. Kalaupun ada, harganya sangat mahal, yakni dijual hingga Rp25.000 pertabung. Padahal harga eceran tertinggi (HET) yang ditetapkan hanya Rp16.000 pertabung.
Langka dan mahalnya LPG melon tersebut terjadi dalam dua pekan terakhir.
Masyarakat sangat mengeluh kan kenaikan harga ditengah meningkatnya harga-harga bahan pokok lainnya.
Salah satu masyarakat kota Menggala Sam Wares nama akun Facebook nya, sangat mengeluh karena tinggi nya kenaikan harga gas LPG ini, dia juga meminta untuk pengelola SSPE dan pemerintah memantau mengawasi dan menindak Agen-Agen resmi yang nakal.(AN)
2,862 total views